Posts

Showing posts from November, 2019

kemarin punya cerita..

Dulu, setiap hari di waktu sedang menagis, aku selalu tertanya kenapa cinta itu menyakitkan, datang kemudian berlalu Dan pergi ketika rasa rindu itu masih ada... Bila kemarin semua nya terjawap, aku merasa luka lama itu adalah kenangan indah yang akan abadi sampai bila-bila... Andai saja semuanya adalah jalan takdir yang allah aturkan aku redha menerima. tiada sedikit dendam untuk aku membenci seseorang yang pernah bahagiakan aku walaupun seketika... Mungkin saja aku masih merasa sedihnya waktu itu, luka bila dikenang kembali akan menitiskan air mata yang menyakitkan. tapi semalam aku menagis kerana aku bersyukur jalan hidup aku masih ada untuk membiarkan aku melangkah... Allah tak pernah salah untuk bertemu dan memisahkan pasangannya, begitulah adam dan hawa yang dipisahkan dan akhirnya dipertemukan. Aku berpisah dengan lelaki yang pernah hadir dalam mimpi dan bertemu pecinta yang hadir tanpa disedari. ketika aku jatuh, terluka dan kaki berat untuk melangkah dia ada untuk memberi